Everything in My Mind

Rabu, 17 September 2014

Universitas Muhammadiyah Malang

Universitas Muhammadiyah Malang Kurangi Kuota   


Universitas Muhammadiyah Malang berdiri pada tahun 1964, yang beralamat Jl. Raya Tlogomas No. 246 Malang, Jawa timur. Rektor UMM tahun 2014 yaitu Dr. Muhajjir effendy, M.AP.UMM berciri khas kampus putih jas merah.UMM ini sangatlah istimewa, karena disini tempatnya para mahasiswa yang berprestasi, terdapat banyak beasiswa, dan berakreditas A.
UMM mempunyai lagu wajib yaitu Sang Surya Mars Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Malang, Bakti mahasiswa dll. mempunyai slogan "dari muhammmadiyah untuk bangsa ".
UMM mempunyai program studi sebanyak 52.
pada tahun 2014 ini total mahasiswa UMM mencapai 26.171 mahasiswa, yang terdiri dari mahasiswa pascasarjana, diploma, sarjana profesi, program doktor, dan mahasiswa internasional.
di samping itu UMM mempunyai unit usaha diantaranya :
1. Bengkel Yamaha UMM
2.UMM Dome
3. Penerbitan
4. Bookstore
5. Rumah sakit UMM
6. SPBU
7.Taman rekreasi Sengkaling 
8.dll



Tidak ada komentar:

Posting Komentar